Selasa, 26 Maret 2024

PERBEDAAN PENDAPAT JUMLAH AYAT DALAM ALQUR'AN

 Al Qur'an terdiri dari 30 juz, 114 surah dan 6666 ayat.

Tidak ada perbedaan pendapat mengenai jumlah juz dan surah.
Ulama berbeda pendapat tentang jumlah ayat Al-Qur'an :

6236 ayat, menurut Ulama Kufah.

6220 ayat, menurut Ulama Mekah.

6217 ayat, menurut Ulama Madinah.

Perbedaan tersebut disebabkan adanya perbedaan pendapat mengenai jumlah  ayat dalam satu surah.

6.236 bila dilakukan penghitungan ayat dalam al quran yang ada sekarang.

 6.348 ayat, bila ditambah dengan basmalah  seluruh surat kecuali alfatihah dan At Taubah
6.349 bila ditambah basmalah, kecuali surah Al At Taubah.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Featured Post

JADILAH SEPERTI MUSAFIR

source image: detik.com عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ عُمَرَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُمَا قَالَ أَخَذَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَل...